Senin, 24 Desember 2012

VISI DAN MISI FIKOM


VISI
FAKULTAS ILMU KOMUNIKASI
Menjadi lembaga pendidikan yang mempunyai komitmen terhadap kebenaran dan keunggulan yang diakui secara nasional dan internasional dalam penguasaan, pengembangan dan penerapan ilmu pengetahuan, teknologi, dan kesenian yang dipandu keimanan dan ketakwaan.

MISI
FAKULTAS ILMU KOMUNIKASI
Melaksanakan manajemen pendidikan, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat, untuk mwwujudkan visi lembaga serta menghasilkan lulusan yang beriman dan bertakwa, cerdas, mandiri, berilmu luhung, “rancage gawena”, dan “jembar budayanan”.

Visi Prodi Ilmu Komunikasi (2012-2015)
Pada jangkauan dua puluh tahun kedepan, menjadikan Ilmu Komunikasi sebagai program studi mandiiri dalam penyelenggaraan, kontributif dalam pengembangan masyarakat Subang dan kompetitif di bidang Ilmu Komunikasi global”.
Misi Prodi Ilmu Komunikasi (2010-2015)
1.       Menyelenggarakan pendidikan yang bermutu tinggi di bidang Ilmu Komunikasi bagi masyarakat sebagai wahana untuk menghasilkan sarjana yang berkualitas, profesional, kompeten, dan sesuai dengan kebutuhan dan perkembangan zaman.
2.       Mengembangkan penelitian untuk berperan aktif dalam peningkatan kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi khususnya di bidang Ilmu Komunikasi.
3.       Memenuhi kebutuhan masyarakat melalui pengabdian masyarakat di bidang Ilmu Komunikasi.

0 komentar:

Posting Komentar